Minggu, 20 Januari 2013

Mengubah favicon blog


Buat yang belum tau , favicon itu icon yang ada di sebelah url blog yang kalian kunjungi. Berikut cara menggantinya.
1.   Download atau sediakan gambar yang pengen kalian jadikan icon, berukuran persegi, jangan lebih dari 100 kb
2.   buka dasbor blog kalian , pilih tata letak.
3.   di pojok kiri ada kotak dengan tulisan Favicon. Klik edit yang ada di pojok kanan bawah kotak itu.
4.   pilih file gambar yang pengen di ganti. Ingat, harus berbentuk persegi dan kurang dari 100 kb ;)
5.   klik simpan.
Setelah itu , favicon kalian bakalan berubah dari favicon standar dari blog jadi favicon yang kalian mau. Selamat mencoba :)

2 komentar: